Detail Product
Masalah air sumur di Indonesia bisa dikatakan sangat beragam. Penyebabnya bisa dikarenakan air tersebut telah tercemar limbah, kesalahan teknis dalam pembuatan sumur, struktur tanah, dan intrusi air laut.
Air sumur yang keruh merupakan masalah air yang banyak ditemui dalam kaitannya dengan air bersih. selain masalah air keruh adalah air yang kurang jernih dan air yang berbau, seperti bau kaporit. Kaporit atau Kalsium Hipoklorit atau disebut juga klorin merupakan senyawa kimia yang dipergunakan sebagai zat disinfektan pada air. Kaporit pada pelanggan PDAM sering dikeluhkan karena baunya. Hal ini disebabkan karena kaporit yang lambat larut dalam air. Butuh beberapa waktu untuk menghilangkan bau kaporit menjadi netral.
Kami memiliki solusi dengan menyediakan saringan Air kotor menjadi Bersih. Dengan filter air yang menggunakan saringan silika ini dapat mengatasi Masalah air sumur yang keruh, berbau atau membuat gatal-gatal. Selain itu kami juga menyediakan Filter Air Saringan Karbon yang dapat dipakai atau dipasangkan sesudah saringan Silika untuk memurnikan air lagi atau menghilangkan air dari kandungan kaporit serta bau kaporit. Fungsi Karbon sendiri yaitu dapat menyerap bahan kimia yang berbahaya dari air.
Tabung Filter Pasir Karbon Aktif
cara perawatan filter air karbon aktif ini juga cukup mudah, karena tabung saringan dilengkapi dengan 3 way valve untuk melakukan backwash, dimana pada saat kita mau membersihkan filter tersebut dapat dengan mudah menggunakan backwash yang telah disediakan dari tabung filter tersebut. Namun filter air karbon aktif ini, selain pembersihan dengan backwash juga harus dilakukan penggantian karbon ketika tidak aktif lagi. Masa aktif tergantung kualitas air dan gunaanya. Pada umunya karbon harus diganti setiap 3 sampai 6 bulan.
Spesifikasi Tabung Karbon 8 inchi :
Spesifikasi Tabung Karbon 10 inchi :
Hubungi atau klik link dibawah ini untuk memesan via chat whatsapp dan mendapatkan penawaran terbaik dari kami.